Harga Batu Split

Harga Batu Split 1 Truk dan Engkel

Jual Batu Split Kualitas terbaik mulai dari ukuran 1-2Cm dan 2-3 cm. Batu split adalah batu yang di gunakan sebagai campuran semen dan pasir untuk membuat adukan coran. Mulai dari ceker ayam, dak, jalan cor dan kolom.

Khusus untuk anda yang berada di Jabodetabek (Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi), bisa melakukan pemesanan batu split berkualitas tinggi melalui website Harga Pasir ini


Harga Batu Split Terbaru 2024
harga bisa berubah swaktu – waktu tegantung alamat yg di tuju

Update harga terbaru
1 truk Isi 6-6,5M3  Rp.1.700.000
1 truk isi 5m3  Rp.1.500.000

Untuk proses membangun suatu kontruksi cor, kita tidak luput dari yang namanya batu split. bagai mana tiang – tiang mau kuat jika tidak menggunakan batu ini, selain dari pasir, split juga salah 1 hal penting dalam proses pembangunan, maka dari itu pilih lah batu dengan mutu yang bagus, kualitas batu yang keras akan menambah nilai kuat nya suatu bangunan

Cara perbandingan adukan coran secara standar, perbandingannya cukup 1 scop semen, di tambah 2 scop pasir dan 3 scop split,  namun jika anda ingin menambahkan sedikit semen agar hasil lebih kuat maka lebih bagus.

Untuk harga dari satuan kubikasi split sendiri berkisar Rp.250.000 – 350.000/M3 sesuai daerah masing -masing.

Mungkin ada yang bertana, kenapa harus order melalui kami, karena kami menjual bahan – bahan berkualitas dengan isi yang sesuai, apa gunanya barang berkualitas tapi isi yang di kirim tidak sesuai dengan yang anda pean, ditambah lagi sudah mutunya jelek, dan isinya juga sdikit.

Dari sekian banyak pembangunan, masih juga banyak orang yang belum mengerti betapa pentingnya menggunakan batu split berkualitas.

Mengenal Mutu Batu Split yang bagus
Pertama batu yang bagus selain dari pada keras, batu juga memiliki ciri khas warna yang hitam, batu tidak tidak rapuh, batu yang rapuh akan hancur walaupun kita injak menggunakan sepatu,

Tentu kita tidak akan berani menggunakan campuran untuk bangunan kita sementara batunya jauh di bawah standar.

Batu split sering juga di sebut dengan batu koral atau krikil, namun pada dasarnya batu ini sengaja di olah langsung menggunakan gilingan khusus agar menjadi potongan – potongan yang sesuai standar, yaitu 1-2 cm, 2-3cm, dam 3-5cm.

Namun untuk split yang berukuran 3-5 cm ini peruntukannya beda lagi, yaitu untuk membuat jalan cor dan rel kereta saja, karena jarang sekali orang yang menggunakan nya untuk campuran bahan bangunan mereka.

bagaimana jika kita ingin batu yang lebih kecil lagi ukuranya apa masih ada?
tentu masih ada lagi,
harga batu screeningbatu screening batu ini berukuran kurang lebih 1cm, untuk mengetahui lebih lanjut batu tersebut silahkan langsung saja klik gambarnya.

Sekarang anda bisa memesan berbagai kebutuhan bahan bangunan melalui kami, terutama bahan berupa pasir dan batu.

Kami menyediakan berbagai jenis pasir dan batu berkualitas untuk mendukung proses pembangunan rumah anda.

silahkan chat
1
butuh bantuan?
ada yang bisa kami bantu